Apa Saja Sanksi jika Tidak Memberi Jalan pada Ambulans?

icon 16 December 2024
icon Admin
Ambulans merupakan salah satu kendaraan yang penting bagi kehidupan manusia. Oleh sebab itu, ambulans perlu diberi jalan bila sedang melintas. Jika tidak memberi jalan pada ambulans, sanksi hukum dan moral dapat diberikan.

Lantas, bagaimana sanksi hukum dan moral pada orang-orang yang tak memberi jalan pada ambulans? Inilah ulasannya beserta pentingnya kesadaran untuk memberi jalan kepada kendaraan tersebut.

Sanksi bila Tidak Memberi Jalan pada Ambulans

Ambulans kerap digunakan untuk mengangkut orang sakit maupun kondisi gawat darurat lainnya, sehingga harus cepat sampai ke rumah sakit. Maka dari itu, biasanya ambulans akan menyalakan sirine dan para pengendara harus menepi untuk memberinya jalan.

Sayangnya, terkadang pengendara masih keras kepala dan tidak mau memberi jalan. Jika hal tersebut terjadi, maka ada dua jenis sanksi yang akan diberikan, yaitu hukum dan moral. Berikut penjelasan mengenai dua sanksi tersebut:

  • Sanksi Hukum